Harga Emas Bangkit Tapi Masih Bikin Deg-Degan
PT. Equityworld Futures Manado - Harga emas menguat pada awal perdagangan hari ini, berusaha melanjutkan kenaikan pada perdagangan sebelumnya seiring dengan dolar Amerika Serikat (AS) yang lebih dingin karena para pelaku pasar bersiap untuk komentar The Federal Reverse (The Fed) Pada perdagangan Selasa (6/2/2024) harga emas...