Jelang Rilis Inflasi AS, Harga Emas Antam Hari Ini Menguat
PT. Equityworld Futures Manado - Harga emas Logam Mulia produksi PT Aneka Tambang Tbk pada Kamis (29/2/2024) di butik emas LM Graha Dipta Pulo Gadung senilai Rp1.138.000, naik Rp4.000. Begitu juga dengan harga buyback (harga yang digunakan ketika menjual emas kembali) berada di posisi Rp1.030.000 per...