Ungguli Kinerja IHSG, Ini Alasan Reksa Dana Indeks Jadi Pilihan Tepat
PT. Equiyworld Futures Manado – Reksa dana indeks menjadi salah satu pilihan saat melakukan diversifikasi investasi bagi para investor. Kinerja reksa dana indeks terbukti mampu bertahan. Bahkan lebih baik dibandingkan indeks-indeks populer di pasar saham yang kerap menjadi benchmark.
Saat Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) melemah sepanjang 2023, reksa dana indeks mampu menghasilkan keuntungan yang signifikan. Bukan hanya unggul dari IHSG, tapi juga unggul dari 30-45 perusahaan pilihan dari sisi kapitalisasi dan likuiditas, yang tergabung dalam IDX30 dan LQ45.
Baca Juga : Harga Emas Bisa Kayak Roller Coaster, Ada Kabar Super Penting dari AS
Reksa dana indeks dikelola untuk mendapatkan hasil investasi yang mirip dengan suatu indeks yang dijadikan acuan, baik itu indeks obligasi maupun indeks saham. reksa dana indeks mirip seperti reksa dana terbuka, yang dapat dibeli dan dijual sewaktu-waktu setiap hari bursa.
cnbcindonesia.com/mymoney
No Comments